[ X ] Close

Sabtu, 22 Desember 2012

4 Manfaat Daun Sirih Bagi Kesehatan Kita

| Sabtu, 22 Desember 2012 | 0 komentar

Manfaat Daun Sirih bagi kesehatan sudah banyak diketahui oleh masyarakat Indonesia. Namun tidak semua manfaat diketahui, hanya beberapa saja. Manfaat daun sirih yang paling populer dikalangan masyarakat yakni sebagai obat untuk mimisan. Nah sebenarnya masih banyak lagi yang lainnya. Salah satunya yakni sebagai obat sakit gigi. Jadi apabila anda mengalami sakit gigi, anda tidak perlu pergi kedokter atau minum obat terus, ada baiknya anda mencoba obat herbal alami seperti daun sirih. Manfaat Daun Sirih ini juga sudah dibuktikan dari sekian banyaknya penelitian. Maka dari itu sekarang banyak sekali produk obat dan lain sebagainya yang menggunakan daun sirih sebagai bahan utamanya. Nah apa saja itu manfaat daun sirih ? Kali ini Blogger Ndeso akan memberikannya untuk anda.

Bronkitis
Ambil 6 sampai 7 lembar daun sirih lalu dipotong halus. Masak saun sirih campur dengan sedikit gula ke dalam dua gelas air. Biarkan sampai mendidih dan tersisa satu gelas saja. Kemudian saring air rebusan tersebut dan minum 3 kali sehari, masing-masing 3 sendok makan.

Diare
Ambilah daun sirih sebanyak 4-6 buah, tambahkan 6 biji lada halus dan satu sendok makan minyak kelapa. Tumbuk hingga halus kemudian usapkan tumbukan daun sirih tadi ke perut dan ulangi sampai diare benar-benar mampet

Mimisan
Manfaat daun sirih yang lain adalah membantu menghentikan mimisan. Caranya ambil selembar buah daun sirih dan linting atau gulung daun sirih untuk menymbat hidung yang mimisan.

Sakit Gigi
Jika mengalami masalah sakit gigi, Anda dapat mencoba daun sirih untuk mengobatinya.Cara adalah dengan merebus beberapa lembar daun sirih dengan 2 gelas air tunggu sampai mendidih dan hanya terisisa 1 gelas air. Gunakan air tersebut untuk berkumur sampai sakit gigi anda hilang.
Manfaat Daun Sirih diatas sebaiknya ditanyakan dulu kepada dokter atau ahlinya. Agar tidak terjadi kesalahan dalam menangani penyakit anda. Informasi kali ini sepertinya bukan hanya manfaat daun sirih saja. Untuk anda yang menyukai informasi kesehatan ada baiknya juga membaca Cara Menurunkan Berat Badan dengan mudah. Nah informasi Cara Menurunkan Berat Badan tersebut sangat menarik sekali untuk dibahas, karena jarang orang yang mengetahui cara tersebut. Informasi kesehatan lainnya yakni Manfaat Madu untuk kesehatan kita. Ternyata bukan hanya daun sirih saja yang mempunyai banyak manfaat untuk kesehatan, tetapi madu pun tak kalah banyak. Silahkan baca informasi tersebut di Blog Blogger Ndeso yang beralamatkan di www.herikrc.com. Semoga informasi tentang Manfaat Daun Sirih Bagi Kesehatan kali ini bisa bermanfaat untuk anda ya.

0 komentar:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar